4 Langkah Dalam Memimpin Pemulihan Krisis

Crisis management adalah salah satu skill penting dalam leadership yang sering kali dikesampingkan di dalam sebuah bisnis (sampai krisis itu datang). Padahal karakter dan kemampuan asli dari seorang pemimpin sangat dilihat dari kemampuannya menghadapi sebuah krisis. Sebuah krisis, biasanya akan selalu mengalami setidaknya 5 fase: Discovery, Awareness, The Peak, Recovery, dan Emergence. Setiap fase memiliki karakter…

Read More

Pelajaran Yang Dapat Diambil Dari Pandemi Covid-19

Sudah hampir setahun dunia ini dilanda oleh sebuah musibah pandemi Covid-19. Kebanyakan dari kita mungkin tidak memiliki pengalaman sama sekali tentang bagaimana menghadapi situasi yang penuh ketidakpastian seperti saat ini. Pandemi ini telah menguji semua bagian dari kehidupan kita. Dari mulai disiplin kesehatan, kekuatan finansial, kemampuan mengendalikan stress, rasa empati, perubahan pola komunikasi, sampai kedekatan…

Read More