Perkembangan Media Sosial di Indonesia

Selain kebutuhan sandang (pakaian), pangan (makanan), dan papan (tempat tinggal), adapun kebutuhan sosial yang perlu dimiliki. Apalagi di zaman sekarang dimana penggunaan media sosial sudah menjadi suatu aktivitas yang dilakukan dengan refleks; bangun tidur buka media sosial, makan dengan membuka media sosial, kerja pun juga buka media sosial. Hal ini sudah tidak asing lagi, terutama…

Read More

3 Program Loyalitas Untuk Retensi Klien Secara Efektif

Mana yang lebih penting, akuisisi klien baru (customer acquisition) atau retensi klien yang sudah ada (customer retention)? Kebanyakan pasti menjawab, “Tentu saja dua-duanya.” Tapi, kenyataannya tidak sesederhana itu. Untuk mendapat profit tinggi dengan sumber daya yang terbatas, tentu Anda perlu punya perhitungan matang antara waktu dan upaya yang diberikan untuk klien baru vs. klien yang…

Read More

Perubahan Perilaku Konsumen di Industri Keuangan Akibat Covid19

Seperti semua krisis sebelumnya, Virus Corona pun memiliki dampak negatif terhadap pasar Indonesia. Pertumbuhan ekonomi di Triwulan II turun hingga  minus 5,32% dan pada Triwulan III penurunan diprediksi berada di angka minus 1,95%, dipastikan Indonesia akan mengalami resesi di tahun 2020. Indonesia resesi bukan hal yang mengejutkan jika melihat negara-negara maju sudah mengalami hal yang…

Read More